Kehidupan Orang Pulau: Ikan Selar dari Sebira untuk Semua * Kelana Seribu Pulau

Bagi warga Pulau Sebira di Kepulauan Seribu, ikan selar (Selaroides) adalah anugerah, bahkan jantung kehidupan. Oleh AMBROSIUS HARTO Langgeng, si nelayan dari pulau itu, agak termenung, Minggu (6/9) malam, di bawah Menara Suar Jaga Utara, Pulau Sebira. ”Dapat ikan sedikit sekali,” kata nelayan itu mengeluh. Ia baru pulang dari melaut…