Jalur kereta api nonaktif Teluk Bayur-Sawahlunto di Sumatera Barat sejauh 155 kilometer tidak sekadar menjadi sarana angkutan penumpang dan muatan batubara. Jalur ini juga menyuguhkan keindahan alam di ruas-ruas terjal dan curam yang membelah perbukitan serta danau biru: Singkarak. Oleh SUSI IVVATY Birunya Danau Singkarak bisa dipandang…