Dinamika Masyarakat: Pola Migrasi Warga Perbatasan * Jelajah Tapal Batas

Infrastruktur, lapangan kerja, serta budaya menjadi faktor pendorong dan penarik migrasi di tapal batas Indonesia. Keterbatasan akses dan infrastruktur mendorong warga Krayan, Kalimantan Utara, untuk pindah sementara atau permanen ke Sarawak, Malaysia, serta ke Malinau dan Tarakan. Sebaliknya, ketersediaan sarana prasarana di Atambua dan Amfoang Timur, Nusa Tenggara…