Cita rasa daging sapi Nusa Tenggara Timur yang kenyal dan gurih tidak hanya meramaikan pasaran dalam negeri. Daging sapi NTT sempat diekspor ke Hongkong dan Singapura tahun 1960-an. Kini NTT memiliki 832.228 hektar (ha) lahan berpotensi untuk usaha peternakan. Padang sabana terluas, 215.000 ha, ada di Kabupaten Sumba Timur, menyusul…