Didukung oleh
Episode

Deforestasi

Gugusan rimba di Tanah Papua menjadi hutan alam yang tersisa di Indonesia setelah belantara di Jawa, Sumatera, dan Kalimantan dalam kondisi rusak. Namun, tutupan hutan di Papua kini terus berkurang akibat alih fungsi lahan menjadi perkebunan, tambang, maupun pembalakan liar.

Padahal, bagi masyarakat asli Papua hutan adalah ibu. Hutan yang hilang akan berdampak pada kehidupan masyarakat adat.

Gurih yang Berakhir Perih Saat Melahap Ulat Sagu

Kata novelis ternama asal Amerika Serikat, Jonathan Safran Noer, makanan bukanlah sesuatu yang rasional, melainkan sebuah kultur dan...

Tanah Ulayat Digempur Sawit, Suku Mpur Memegang Sertifikat HGU

Masyarakat Suku Mpur di Kebar, Papua Barat merasa tertipu oleh perusahaan Bintuni Argo Prima Perkasa. Perusahaan perkebunan kelapa sawit...

20.000 Hektar Tanah Adat Keerom Beralih Menjadi Perkebunan Sawit

Ketua Dewan Adat Keerom, Servo Tuamis, memperjuangkan hak masyarakat adat untuk bisa memiliki kembali tanah adat yang telah beralih fungsi...

Masyarakat Yerisiam Jaga Dusun Sagu dari Impitan Sawit

Dusun sagu Manawari, salah satu dusun sagu yang masih tersisa bagi masyarakat Yerisiam yang kini terkepung oleh perkebunan kelapa sawit....

Ironi Proyek Lumbung Pangan di Tanah Malind Anim

Maraknya pembangunan food estate atau lumbung pangan saat ini mengingatkan pada permasalahan proyek serupa di Merauke, Papua. Isu ini...

Arkilaus Kladit, Hutan untuk Masa Depan

Arkilaus Kladit (47) berdiri di bibir tebing sembari menatap rimbun pepohonan hutan Desa Manggroholo dan Desa Sira, Sorong Selatan, Papua...

Derita Warga Sima Seusai Hutan Sirna

Hidup warga Kampung Sima di Nabire, Papua, tak lagi sama sejak berubahnya hutan adat menjadi perkebunan kelapa sawit. Banjir kerap melanda...

Papua, Benteng Kita yang Tersisa

Dengan luas 34 juta hektar, tutupan hutan di Tanah Papua yaitu di Provinsi Papua dan Papua Barat, berperan penting terhadap mitigasi...

Hutan Sagu Manawari, Tumpuan Hidup Masyarakat Yerisiam

Setelah hutan adat mereka beralih menjadi perkebunan kelapa sawit, masyarakat Kampung Sima di Kabupaten Nabire, Provinsi Papua, mati-matian...

Sawit Ditolak, Terbitlah Jagung

Veronika Manimbu (35) berdiri di atas bak terbuka mobil bergardan ganda. Pandangannya melayang ke hamparan ladang jagung yang berada di...

Kerabat Kerja
Penasihat
Sutta DharmasaputraAdi Prinantyo
Ketua Tim Ekspedisi
Harry Susilo
Wakil Ketua Tim
Ichwan Susanto
Reporter
Fransiskus Pati Herin Fabio Maria Lopes Costa Haris Firdaus Karina Isna Irawan Kelvin Hianusa Tatang Mulyana Sinaga
Fotografer
Agus SusantoBahana Patria Gupta Ferganata Indra Riatmoko Raditya Helabumi
Videografer
Alberdi DittoHendrikus Arga Rian Septiandi Lucky Pransiska
Penanggung Jawab Video
Lucky PransiskaAgnes Rita
Litbang
Budiawan SidikDewi Pancawati
Infografik
Pandu Lazuardy P.Novan Nugrahadi Hans KristianArie NugrohoLuhur Arsiyanto Putra
Desainer & Pengembang Web
Deny Ramanda LiuRino Dwi CahyoChristian TeguhMuhammad Afrizal Syafaatul AmryReza Fikri Aulia